Sholat Subuh Berjamaah I Agustus 2017

Salah satu program Takmir Masjid Al Mu'minun Perumahan Gayam Permai adalah melaksanakan Sholat Subuh Berjamaah. Sholat Subuh berjamaah pada bulan Agustus 2017 diselenggarakan dengan dilanjutkan Tausiah oleh Ketua Takmir, Bapak Yusman,S.HI.
Bertemakan Kurban. hal ini dilaksanakan menjelang hari raya Qurban tahun 1438H.
Diterangkan bahwa pelaksanaan Qurban telah ditunjukan oleh Allah SWT pertama kali dengan memerintahkan keturunan Nabi Adam AS Generasi pertama yaitu Habil dan Qobil.  Qabil dan Habil diperintahkan untuk mempersembahkan qurban. Habil keluar dan kembali membawa peliharaannya sedangkan Qabil datang dengan sekarung gandum yang dipilih dari hasil cucuk tanamnya yang rosak dan busuk kemudian diletakkan kedua korban itu kambing Habil dan gandum Qabil di atas sebuah bukit lalu pergilah keduanya menyaksikan dari jauh apa yang akan terjadi atas dua jenis korban itu.
Tentunya yang diterima adalah persembahan dari Habil, yang merupakan persembahan terbaik yang dimilikinya.
Perintah kedua adalah perintah Allah SWT kepada Nabi Ibrahim AS ketika diperintahkan menyembelih anaknya Nabi Ismail.

Share:

Footer Link

Pengumuman

  1. Tamu yang menginap 1x24 jam harus lapor RT.
  2. Dilarang Parkir Mobil di Jalan Perumahan
  3. Segala Jenis Truk dilarang Memasuki Jalan Perumahan

info ronda

Pelaksanaan Ronda lingkungan dimulai pukul 22.00 WIB s.d. Menyesuaikan Kondisi

Recent Posts

POSTINGAN TERBARU

Recent Posts Widget