Sebaik-Baik Bekal Menuju Akhirat Adalah Taqwa


Kajian Ahad Pagi bersama Ustadz Firdaus Maulana Akbar,S.Th.I, LC Al Mukminun Ahad, 9 Juli 2023 bertepatan dengan 21 Dzulhijah 1445, bertema Sebaik-baik bekal menuju akhirat adalah Taqwa. Bekal Taqwa yg hrs kita siapkan dengan baik. 
Kata taqwa berasal dari waqaa-yaqii-wiqaayatan. Struktur penyusunannya adalah huruf wa, qaf, dan ya. Dibaca waqaa,dengan arti menjaga dan menutupi sesuatu dari bahaya. Bila kata ini digunakan berdasarkan kaitannya dengan Allah (Ittaqullah), maka makna taqwa adalah melindungi diri dari azabNya dan hukumanNya. Hal ini senada dengan pendapat Sayyid Thanthawi yang menjelaskan bahwa taqwa secara bahasa berarti melindungi dan menjaga diri dari segala sesuatu yang membahayakan dan menyakiti.Hal-hal yang membahayakan diri tersebut dapat dihindari dengan memenuhi perintah Allah dan menjauhi larangan-larangan yang menjerumuskannya kedalam neraka. Implikasi dari ketaqwaan tersebut menjadikan orang yang bertaqwa mendapatkan faedah atau manfaat yang besar serta kemuliaan dari ketaqwaannya.
Taqwa sebagai sebuah bentuk kepatuhan dengan cara menjalankan perintah dan menjauhi larangan Allah, dianjuran untuk menjaga, merawat dan memelihara, manusia akan mendapatkan faedah dan manfaat dari kepatuhannya untuk menjaga, merawat dan memelihara, serta terhindar dari bahaya dan segala larangan Allah.
Doa agar Doanya Mustajab adalah dengan baik tempat, waktu, dan adab . Sesuai dengan Al baqoroh 176 sesungguhnya aku ini dekat bila hambaku berdoa kepadaku. bila dia menjlnkan perintahku, beriman 
Syarat doa 
 1. Ikhlas 
 2. Memuji Allah..dzikir terlebih dulu kpd Allah 
 3. Berdoa dgn menggunakan wasilah perantara, amalan sholeh yg sudah kita lakukan. 
 4. Makanan, pakaian yg kita pakai halal 
 5. Yakin, jangan ada keraguan kpa Allah. 

 Adab 
 1. Taubat...memperbanyak istiqfar, sholat taubat..sholawat 
 2. Berwudu, suci 
 3. Menghadap qiblat 
 4. Mengangkat kedua tangan 
 5. Jangan putus asa 

Al baqoroh 216 Waktu Mustajab...kapan 
 1. Dimajelis Taqlim 
 2. Setelah sholat Fardu 
 3. Musafir..dlm perjalanan 
 4. Disepertiga malam..sholat Tahajud..atau ketika kita terbangun tidur malem secara tdk sengaja....langsung dzikir..berdoa. 
 5. Ketika sedang dizolimi...terdzolimi (tidak ada hijab langsung dijawab Allah 
 6. Setelah sholat azar hr Jumat sd menjelang magrib....Allah bukakan 
 7 pintu langsung. Allah akan jawab langsung doanya ketika : Orang sedang puasa, orang terszolimi, dlm perjalanan.





Share:

No comments:

Post a Comment

Footer Link

Pengumuman

  1. Tamu yang menginap 1x24 jam harus lapor RT.
  2. Dilarang Parkir Mobil di Jalan Perumahan
  3. Segala Jenis Truk dilarang Memasuki Jalan Perumahan

info ronda

Pelaksanaan Ronda lingkungan dimulai pukul 22.00 WIB s.d. Menyesuaikan Kondisi

Recent Posts

POSTINGAN TERBARU

Recent Posts Widget